Telah dibuka Program Bangkit Batch 2 2023

Oleh: Fikri Wantufretd hx p hr . 23 April 2023 . 11:45:30

 

Sejak tahun 2020 Program Bangkit hadir untuk melahirkan talenta digital berkaliber tinggi yang siap berkarir dan berinovasi baik di perusahaan teknologi kelas dunia maupun Startup. Program ini merupakan bagian dari Studi Independ Bersertifikat, Kampus merdeka

Memasuki tahun ke-4 ini, Ditjen Diktiristek, Kemendikbudristek RI memberikan kuota bagi 4.000 mahasiswa semua jurusan untuk mengikuti Bangkit

Di Bangkit kamu bisa belajar tentang soft skills, bahasa Inggris, dan salah satu learning path pilihan ini:

  • Machine Learning
  • Mobile Development
  • Cloud Computing

Ayo raih karier profesional kalian melalui Bangkit 2023 batch 2!

Segera daftar di g.co/bangkit

 

Agenda

7 - 31 Maret 2022

Upload Proposal PKM

Batas Akhir Upload Proposal Program Kreativitas Mahasiswa

28 Februari - 01 Maret 2019

Pelatihan Karir bagi Alumni & Mahasiswa Semester Akhir

Pukul : 08.00 Wita S.d Selesai
di Gedung UPT. PKM UNG

11 - 24 Januari 2019

Penginputan Proposal PKM Karya Tulis dan PKM GFK

PKM GT (Gagasan Tertulis)
PKM AI (Artikel Ilmiah)
PKM GFK (Gagasan Futuristik Konstruktif)

26 Desember - 08 Januari 2018

Penginputan Proposal PKM 5 Bidang

Batas pemasukkan s/d 08 Januari 2019