Melalui Program Kreativitas Mahasiswa Pengabdian pada Masyarakat (PKM-PM), mahasiswa asal Fakultas Teknik Universitas Negeri Gorontalo melakukan program pengabdian dengan judul ''pemberdayaan Karang Taruna Tunas Bahari Kelurahan Tanjung Kramat dalam pengolahan air laut menjadi air bersih untuk skala rumah tangga''.
Tim yang diketuai oleh Andika Linggile ini memilih Wilayah Tanjung Kramat, Kecamatan Hulonthalangi, Kota Gorontalo karena merupakan daerah pesisir pantai yang masih membutuhkan suplai air bersih. Tim pelaksana memilih Karang Taruna Tunas Bahari sebagai mitra karena karang taruna tersebut merupakan gabungan dari anak-anak muda Tanjung Kramat yang memiliki semangat dan kreatifitas yang tinggi sehingga diharapkan dapat mensoasialisasikan dan menerapkan hasil dari program ini kepada masyarakat Tanjung Kramat.
Batas Akhir Upload Proposal Program Kreativitas Mahasiswa
Pukul : 08.00 Wita S.d Selesai
di Gedung UPT. PKM UNG
PKM GT (Gagasan Tertulis)
PKM AI (Artikel Ilmiah)
PKM GFK (Gagasan Futuristik Konstruktif)
Batas pemasukkan s/d 08 Januari 2019