Pelantikan Pengurus ORMAWA (BEM, UKM, UKK) Universitas Negeri Gorontalo Periode Tahun 2022

Oleh: Fikri Wantufretd hx p hr . 13 Mei 2022 . 17:24:36

Rektor Universitas Negeri Gorontalo Resmi melantik Organisasi Mahasiswa (Ormawa) di Lingkungan Universitas Negeri Gorontalo yang terdiri dari Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM), Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) dan Unit Kegiatan Khusus (UKK) periode kepengurusan tahun 2022.

Dalam sambutannya, Rektor UNG menyampaikan bahwa ia sangat senang sebab BEM dan UKM adalah langkah strategis dari UNG dalam hal ini secara organisasi untuk mengembangkan dan memajukan UNG dari berbagai sektor sesuai fungsinya. BEM saat ini dituntut untuk lebih peka dalam menghadapi tantangan revolusi industri 4.0 dan Covid-19.

Pelantikan ini juga turut dihadirioleh Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni, para Dekan serta Wakil dekan Bidang Kemahasiswaan dan Alumni di lingkungan Universitas Negeri Gorontalo

Agenda

7 - 31 Maret 2022

Upload Proposal PKM

Batas Akhir Upload Proposal Program Kreativitas Mahasiswa

28 Februari - 01 Maret 2019

Pelatihan Karir bagi Alumni & Mahasiswa Semester Akhir

Pukul : 08.00 Wita S.d Selesai
di Gedung UPT. PKM UNG

11 - 24 Januari 2019

Penginputan Proposal PKM Karya Tulis dan PKM GFK

PKM GT (Gagasan Tertulis)
PKM AI (Artikel Ilmiah)
PKM GFK (Gagasan Futuristik Konstruktif)

26 Desember - 08 Januari 2018

Penginputan Proposal PKM 5 Bidang

Batas pemasukkan s/d 08 Januari 2019